LINTAS DAPUWA

Headlines News :
Home » » MASA DEPAN PASTI ADA HARAPANKU

MASA DEPAN PASTI ADA HARAPANKU

Written By Unknown on Minggu, 04 Desember 2016 | 22.04.00

OPINI OLEH : JHON DUMUPA

Masa depan adalah milik orang-orang yang percaya akan keindahan mimpi-mimpi
mereka. Impian merupakan ambisi dari dalam diri manusia yang merupakan penggerak untuk maju
Fofo : Satana Negara Bogor 
dan merupakan hasrat yang akan menggerakkan manusia untuk mewujudkannya.
Dunia yang kita tinggali hari ini merupakan pertumbuhan dari peradaban yang lebih tinggi dan teknologi yang kita gunakan saat ini berkat impian orang-orang besar yang ada di dunia ini. Orang-orang besar itu adalah PEMIMPI.

Manusia yang tidak mempunyai impian meninggalkan banyak kesempatan yang ditawarkan oleh kehidupan ini. Hasrat mulai luntur ketika menemui tantangan dan hambatan sehingga merubah mimpi menjadi sederhana. Padahal MiMPI BESAR mempunyai KEKUATAN BESAR! Di dalam kehidupan di dunia ini ada banyak nama orang besar tercatat dalam sejarah rata-rata mereka memiliki kesamaan, mereka adalah para PEMIMPI.
IMPIAN MERUPAKAN SUMBER MOTIVASI, Impian mempengaruhi alam bawah sadar kita, semisal kita menginginkan ponsel dengan merek tertentu, maka kita lebih jeli memperhatikan informasi tentang ponsel itu. Tantangan berat yang harus dihadapi untuk memiliki ponsel tersebut menjadi tidak berarti jika impian menjadi nafas kita.
Bahkan impian dapat menjamin keberhasilan kita karena menjadi motivator kita sehingga kita dapat mencapai tujuan akhir. Dorongan motivasi itulah yang menggerakkan tubuh, otak bahkan jiwa kita untuk mengatur strategi bagaimana mendapatkan informasi yang akurat. 

penulis adalah Mahasiwa papua kuliah pulau jawa bota bandung "Jhon Dumupa waniyai miyo miyo  yoka"
Share this post :

Posting Komentar

 
Support : tabloidjubi | papualive | suarawiyaimana
Copyright © 2011. BINTANGDAPUWAMO - All Rights Reserved
Template Created by papuabaratprov Published by merdeka
Proudly powered by Blogger